Setelah saya terlusuri dari beberapa jurnal, saya menggabungkan faktor-faktor yang menurut penulis jurnal tersebut berpengaruh positif secara signifikan terhadap kepuasan kerja karyawan. Berikut saya sebutkan faktor-faktor tersebut, antara lain:
1. Sifat dari pekerjaan,
2. Rekan kerja,
3. Rasa kepuasan pribadi,
4. Kesempatan pelatihan,
5. Penghargaan (recognition),
6. Kesempatan untuk melakukan pekerjaan yang menantang atau tidak berulang,
7. Tingkat supervisi/penjagaan,
8. Keikutsertaan dalam pembuatan keputusan,
9. Kesempatan untuk melakukan interaksi sosial.
10. Continous improvement, dan
11. Problem prevention.
Faktor tersebut merupakan faktor yang intangible yang dirasakan oleh karyawan perusahaan. Faktor tangible-nya adalah gaji, dan tunjangan yang walaupun dapat meningkatkan kepuasan kerja namun tidak sesignifikan faktor intangible pada kebanyakan kasus.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
dilarang membuat komentar yang berbau SARA dan Pornografi, thx.